Hasil Bumi

Kementan garap 1.000 hektar lahan di Pangkep untuk Porang (foto: Kementan)

Kementan Garap 1.000 Hektar Lahan di Pangkep untuk Penanaman Porang

Meski demikian, Mentan meminta seluruh eksportir dan unsur pimpinan daerah agar tidak melakukan ekspor bibit porang sebagai upaya bersama dalam menjadikan Indonesia sebagai negara penghasil porang global.

Terkini

Tak Berpihak Kepada Petani, DPR Tolak Rencana Impor 1 Juta Ton Beras

Komisi IV DPR meminta agar pemerintah lebih memprioritaskan penyerapan hasil produksi beras dalam negeri. Apalagi masa panen raya akan segera datang, yakni pada Maret-April 2021.

Panen Perdana Bawang Merah di Desa Ria-Ria Humbahas

Bukan hanya bawang merah, pada akhir Maret direncanakan akan ada panen kentang perdana.

Kopi Berkualitas Tinggi Tumbuh Baik di Danau Toba, Ini Faktanya

Kopi Arabika tidak hanya terkenal di Sumatra Utara, namun diminati oleh pecinta kopi dunia karena rasanya lebih halus, lebih manis dan mempunyai rasa dan aroma yang lebih variatif.

Porang, Komoditas Baru yang Menjanjikan untuk Diekspor

Porang dari Sibolga terkenal besar-besar. Beratnya rata-rata 50-100 kilogram. Ukurannya yang raksasa inilah antara lain yang menjadi daya tarik importer asal tiga negara tersebut. Selain itu, porang ini memiliki serat yang tinggi dan kandungan glukomanan tinggi, hingga 45-50%.

Teh Daun Gambir asal Pakpak Bharat Diminati Pasar Cina, Jepang, dan India

Teh daun gambir berkhasiat untuk mengobati sariawan dan juga memperbaiki sistem pencernaan.

Panen Cabai di Desa Sidodadi Capai 20 Ton

Jika harga cabai adalah Rp 25.000 hingga Rp 28.000 maka bila diuangkan akan mencapai sekitar Rp 500 juta.

Sumut Akan Tambah 1.500 Hektar Tanaman Kedelai di 2021

Dari kabupaten tersebut, tujuh di antaranya termasuk kawasan sentra kedelai untuk Sumut, yaitu Kabupaten Serdang Bedagai, Langkat, Deli Serdang, Asahan, Batubara, Padang Lawas, dan Padang Lawas Utara.

Pollung Mewujudkan Hutan Sosial

Kelak diharapkan, masyarakat akan lebih mengenal istilah bibit Pollung ketimbang misalnya bibit Thailand.

Nenas Sidamanik, Riwayatmu Dulu

Di Sidamanik, bila di sekolah ada pelajaran berhitung, Guru pasti mengambil nenas sebagai ilustrasinya. "Anak-anak, satu nenas ditambah dua nenas, ada berapa nenas....?". Saat pelajaran menggambar, nenas menjadi objek gambar yang banyak dipilih.

< 1234 >