News

Batu Berbentuk Ular yang Penuh Nuansa Mistis

Cerita yang melegenda di kalangan masyarakat Pakpak Bharat menyebut bahwa batu berbentuk ular ini merupakan jelmaan dua ekor hewan yang bertarung.

Terkini

Penenun Sutra Mandar Silindung Kecam Kehadiran TPL

Hutan adalah tempat para roh, roh jahat lebih banyak dihutan, kata kotor dan kata kasar bisa mengakibatkan kecelakaan seketika. Itulah yang kami percaya dan dirusak oleh TPL.

AJI Medan Tuntut Polres Simalungun Ungkap Pembunuhan Jurnalis Mara Salem Harahap

Media online milik Marsal Harahap kerap memberitakan dugaan penyelewangan yang dilakukan pejabat BUMN, maraknya peredaran narkoba dan judi di Kota Siantar dan Kabupaten Simalungun, serta bisnis hiburan malam yang diduga melanggar aturan.

Gubernur Sumut Janji Bangun Kilang Kopi di Sipirok, Tapanuli Selatan

Lahan seluas kurang lebih 1 hektar sudah disiapkan untuk kilang kopi, berlokasi di Kecamatan SD.Hole

Kasus Corona di Sumut Meningkat Tajam Dalam Sepekan Terakhir

Kota Medan menjadi wilayah dengan penambahan terbanyak jumlah kasus positif COVID-19..

Rombongan Togu Simorangkir Tiba di Sipirok, Sambutan Masyarakat Hangat

Selalu ada kejutan kecil selama di perjalanan. Dukungan spontan masyarakat menjadi energi penyemangat untuk perjalanan panjang ini.

Setelah 40 Kilometer, Hujan Deras Hentikan Langkah Togu Simorangkir dkk

Malam ini, Kepala Desa Pangaloan di Kabupaten Tapanuli Utara sudah menyiapkan makanan untuk mereka. “Makan di gereja,” kata Togu yang akan menginap di Gereja HKBP Pangaloan.

Masyarakat Adat Desak Mentri LHK Cabut Izin TPL

Siti Nurbaya mengatakan sepulang dari kunjungan kerjanya di Tano Batak, dirinya akan segera bergerak termasuk mengevaluasi seluruh informasi yang disampaikan masyarakat adat, KSPPM, dan AMAN Tano Batak.

Hari Ini, Togu Simorangkir Memulai Aksi Jalan Kaki Balige _ Jakarta Sejauh 1.700an Km

Sore tadi saat awak Kalderakita.com menghubunginya via WA, dia berkabar sudah berjalan sejauh 30 kilometer.

Mentri LHK Sambangi Kabupaten Humbang Hasundutan

Menteri Siti Nurbaya mengharapkan upaya Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) di sekitar Danau Toba yang sudah dikerjakan sejak 2015 dapat meningkatkan kualitas lingkungan di wilayah tersebut.

< 2345678 >